Cara Menambahkan Amplop Digital Di WebNikah Dengan Mudah

Cara Menambahkan Amplop Digital Di WebNikah Dengan Mudah

Selasa, 28 Maret 2023 11:01 WIB | 5.254 Views

 
Amplop Digital atau fitur Copy Rekening merupakan sebuah trend masa kini dalam undangan website untuk memberikan kemudahan para tamu undangan untuk memberikan kado kepada pemilik acara secara online.

Untuk menunjang kemudahan para Customer, saat ini WebNikah juga sudah menambahkan fitur Amplop Digital tersebut. Dimana dengan fitur tersebut, para Customer bisa menambahkan nomor rekening, e-wallet, barcode ataupun alamat untuk kirim kado disana, sehingga nantinya akan tercantum di dalam isi undangan.

Cara menambahkan amplop digital diundangan WebNikah pun cukup mudah.
 Berikut ini cara menambahkan Amplop Digital :
 

1. Pertama, kamu bisa masuk ke menu kado nikah di akun webnikahmu.






2. Kemudian, klik Tambah Rekening di menu tersebut.
 


 

3. Setelah itu, isikan nama bank/e-wallet, nomor rekening dan foto pendukung (logo bank/barcode/e-wallet), kemudian klik simpan. Begitupun jika ingin menambahkan nomor rekening kedua, kamu bisa klik "Tambah Rekening" kembali dan melakukan pengisian data rekening seperti sebelumnya.



4. Untuk melihat hasil kamu bisa klik Lihat website pada akun WebNikah, seperti hasil digambar bawah ini.





Dengan kedua fitur diatas tersebut, bisa membuat undangan pernikahanmu semakin lengkap, simpel, dan memiliki tampilan lebih menarik.

Untuk informasi lengkap tentang undangan WebNikah, kamu bisa kunjungi link website kami di webnikah.com atau chat melalui Whatsapp kami di 085848939383 ya.
 




Berikan Komentar Via Facebook

Blogs Lainnya